Jakarta, 06/03/2023 Kemenkeu – Pemerintah membuat terobosan untuk mengefisienkan biaya logistik dengan menata kembali sektor logistik, salah satunya melalui pembangunan National Logistics Ecosystem (NLE)/ Ekosistem Logistik Nasional. NLE merupakan sebuah platform digital layanan logistik dari hulu (kedatangan kapal) hingga hilir (warehouse/pabrik) dengan memfasilitasi kolaborasi... [Read More]
Jakarta - Pesatnya laju perkembangan e-commerce saat ini tidak terlepas dari peran pemain logistik sebagai industri utama pendukung sistem rantai pasok perdagangan online. Itu sebabnya, kondisi ini menjadi iklim yang subur bagi pertumbuhan industri logistik.
Sistem logistik dengan kualitas dan kuantitas yang memadai serta terintegrasi akan membangkitkan iklim bisnis. Hal ini akan... [Read More]